Harga Brancard Pasien – Brancard Emergency Plus merupakan sebuah bed strecher atau tandu yang digunakan untuk membawa pasien dari ruangan ke ruang ICU/VK. Fungsi : untuk membawa pasien dari ruangan ke ruang ICU/VK Strecther bisa diangkat Berat untuk beban lebih dari 120kg Berat emergency : + 32kg Roda 4 buah, diameter 160mm Uk. : (P) 195 x (L) 56 x (T) 85 cm Bagian matras/bantalan bisa diangkat dan difungsikan sebagai tandu Tinggi dari permukaan bawah keatas 50cm.