PT Glorya Medica Abadi merupakan distributor alat-alat kesehatan dan laboratorium yang paling cepat perkembangannya. Dalam kurun waktu satu tahun terakhir telah bekerja sama dengan lebih dari 150 rumah sakit, lembaga, badan dan instansi dalam upaya meningkatkan taraf kesehatan masyarakat melalui alat kesehatan dan laboratorium yang memadai.

Dalam rangka memenuhi kebutuhan SDM di perusahaan kami. Kami memberikan kesempatan kepada tenaga muda yang powerful untuk mengisi formasi berikut ini:

  1. Teknisi Elektromedik (ATEM): 1 orang
  2. Sales Marketing :
    • Wilayah Banyumas 1 orang
    • Wilayah Cilacap 1 orang
    • Wilayah Purbalingga 1 orang

Fasilitas:

  • Gaji pokok
  • Tunjangan tetap dan tunjangan tidak tetap
  • Bonus-bonus
  • Asuransi kesehatan
  • Asuransi kecelakaan dan jaminan ketenagakerjaan

Syarat Umum :

Teknisi Elektromedik (ATEM)

  • Pria/ Wanita usia max 30 tahun.
  • Pengalaman kerja dibidang alat-alat kesehatan.
  • Memiliki skill presentasi yang baik.
  • Lebih diutamakan lulusan jurusan Kesehatan dan Akademi Teknik Elektromedik (ATEM).
  • Mampu bekerja secara independen.

Sales Marketing

  • Pria/ Wanita usia max 30 tahun.
  • Pengalaman kerja dibidang alat-alat kesehatan.
  • Memiliki skill presentasi yang baik.
  • Lebih diutamakan lulusan jurusan Kesehatan.
  • Mampu bekerja secara independen.
  • Berpengalaman dalam membangun jaringan profesional.
  • Bersedia bekerja secara mobile.

Syarat Administrasi :

  • Surat Lamaran ditujukan kepada Direktur PT Glorya Medica Abadi.
  • Menyertakan Curriculum Vitae.
  • Fotokopi Ijazah yang telah dilegalisir (1 lembar).
  • Fotokopi identitas resmi yang masih berlaku (KTP, SIM, passport, dsb.)
  • Foto berwarna terbaru ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar.

Lamaran dimasukkan ke dalam amplop tertutup. Pada sudut kiri atas amplop dituliskan formasi yang dituju dengan menulis kode formasi sebagai berikut:

ATEM                     : Teknisi Elektromedik
SM-BMS                : Sales Marketing Wilayah Banyumas
SM-CLP                  : Sales Marketing Wilayah Cilacap
SM-PBG                 : Sales Marketing Wilayah Purbalingga

atau dapat dikirim via email ke [email protected] dengan subyek [LAMARAN-KODE FORMASI] contoh: [LAMARAN-ATEM], [LAMARAN-SM-BMS]

Lamaran diterima paling lambat tanggal 03 Desember 2016.

Sincerely,

  asd

Fauzi Rakhmat

CP. 0822 2014 7922